Inilah 5 Lokasi Starbuck di Palembang yang Kekinian untuk Nongkrong

Inilah 5 Lokasi Starbuck di Palembang yang Kekinian untuk Nongkrong

Setidaknya ada 5 lokasi Starbuck di Palembang yang wajib untuk Anda kunjungi bersama teman maupun keluarga hingga pasangan kekasih. Pada dasarnya nongkrong di sebuah cafe tidak hanya sekedar duduk santai saja, namun sambil menikmati aneka kuliner yang ada.

Bahkan tren ngopi di cafe dengan desain elegan dan cantik sudah mulai merebak di berbagai daerah, tak terkecuali Palembang. Jadi bagi Anda yang sedang liburan kesana, jangan lupa untuk mampir dulu ke Starbuck ini ya!

5 Lokasi Starbuck di Palembang yang Bisa Anda Kunjungi

Sebagai kota Pempek, maka Palembang menawarkan berbagai macam tempat unik dan menarik untuk Anda kunjungi. Sebut saja seperti Starbuck, yang mana ini adalah sebuah tempat untuk nongkrong bersama.

Selain hanya nongkrong, maka Anda juga bisa menikmati aneka macam kopi dengan cita rasa yang nikmat dan lezat tentunya. Anda bisa sambil bercengkrama bersama teman-teman sambil tertawa ceria disana.

History Coffee

Bagi Anda pecinta kopi kelas berat, sepertinya wajib untuk mampir ke History Coffee yang terletak di Jln Pangeran SW Subeksi No 26 ini. Pasalnya cafe yang satu ini menawarkan banyak kopi khas nusantara dan menu favorit lain seperti kopi hitam single origin.

Temu Rindu Coffee & Eatery

Temu Rindu sendiri merupakan cafe berkonsep outdoor yang terletak di Jln Sumpah Pemuda Kampus, Lorok Pakjo Palembang. Cafe ini memiliki banyak menu favorit dan memiliki kisaran harga mulai dari 30 ribuan rupiah saja. Anda bisa menikmati salah satu makanan khas disana yakni nasi goreng beras Basmati.

Mayor Board Game Cafe

Jika Anda ingin mencari tempat nongkrong yang tak biasa di palembang, maka Mayor Board Game Cafe adalah pilihannya. Pasalnya cafe ni memiliki banyak board game seru yang terletak di Jln Mayor Ruslan No 406 Palembang dan buka setiap hari.

Bumi Tu7uh

Nah Bumi Tu7uh ini adalah starbuck kekinian yang letaknya berada di pusat kota Palembang di Jln Bay Salim No 7 Palembang. Menariknya setiap weekend-, maka tempat ini penuh dengan muda mudi untuk menghabiskan waktunya bersama teman-teman mereka.

Luthier Coffee

Bagi para pecinta kppi, maka tempat ini bisa Anda jadikan sebagai tempat untuk nongkrong yang paling asyik. Karena dari sini Anda bisa menikmati berbagai macam pilihan kopi dengan suasana nan modern. Berada di Jln Bangau No 170 Ilir Tim ll Palembang dan buka mulai pukul 08:00-22:00 WIB

Dari 5 lokasi starbuck di Palembang seperti tadi, kira-kira Anda mau memilih yang mana? Sepertinya semua itu wajib untuk Anda kunjungi deh!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *