Mengenal Honda City Hatchback

Mengenal Honda City Hatchback

Maret 2021 lalu, PT Honda Prospect Motor (HPM) meluncurkan Honda City generasi baru. Walau bukan varian baru, tapi versi hatchback dari City ini diprediksi bakal jadi penerus Honda Jazz. Apakah Anda mau mengenal Honda City Hatchback 2021? Simak informasi lengkapnya berikut, siapa tahu jadi kepincut untuk membeli.

Dari Model Hingga Fitur Terbarunya

Untuk mengenal versi baru dari Honda City ini, ada beberapa kategori yang membedakannya dari Honda City varian sebelumnya. Buat Anda yang memang mengincar mobil yang satu ini sejak dulu, tak ada salahnya untuk cek informasi berikut.

  • Kolaborasi Jazz dan Civic

Varian Honda City Hatchback 2021 seri RS ini merupakan kolaborasi terbaik dari Honda Jazz dan Honda Civic. Alasan memadukan dua model tersebut karena keduanya memiliki pasar tertinggi tahun lalu bahkan mencapai 48 persen. 

Jadi jika dipadukan tentu menghadirkan kepuasan ekstra bagi pengguna, dengan target pasar yang lebih luas tentunya. Seperti yang sudah kami sajikan melalui informasi Palembang, bahwa sudah banyak yang menanti mobil ini untuk dijajal di Jembatan Ampera.

  • Interior

Yang paling mencolok adalah ultra seat yang memungkinkan penumpang mengatur mode tempat duduk dengan empat mode yang tersedia. Juga, keberadaan jok yang sengaja dilapisi suede fabric leather dengan combi trimmed seats yang diberi sentuhan sporty dengan aksen warna merahnya.

Untuk kenyamanan mendengarkan audio,

  • Eksterior

Aerokit dan bumper dari model Honda City Hatchback terbaru ini, dilengkapi fog garnish, rear bumper diffuser. Menurut informasi, perpaduan aeronya tersebut sudah diuji melalui terowongan angin yang sama dengan tempat pengujian kendaraan Formula-1 di Jepang.

Selain itu, lampu yang diusung pada model mobil ini, sudah mengadopsi cutting edge design. Ada headlight, rear combi light yang semuanya dilengkapi lampu LED terbaik di kelasnya.

Kesan sporty maksimal yang ingin ditampilkan, juga sudah terlihat dari pemilihan ban yang merupakan jenis sporty alloy wheels 16’’.

  • Fitur Terbaru

Fitur yang cukup mumpuni adalah remote engine start, dimana nowers bisa menghidupkan mesin otomatis sebelum berada di kursi kemudi. Fitur ini mengadopsi fitur pada model SUV, MPV, dan kendaraan mewah keluaran Honda lainnya.

Jadi, sangat penting untuk mengenal Honda City Hatchback 2021 sebelum memiliki satu unitnya. Dimana Anda bisa lebih paham semua seluk beluk interior, eksterior, dan fitur terbarunya. Langsung saja kunjungi dealer mobil palembang terdekat dari rumahmu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *